BERITA
Puncak Peringatan HAORNAS 2021, Wabub Syah Dorong Atlit Trenggalek Terus Raih Prestasi
Wakil Bupati Trenggalek, Syah Muhamad Natanegara mendorong para atlit dan insan olahraga di Trenggalek terus mengukir prestasi. Hal ini disampaikan Wabup Syah usai mengikuti puncak peringatan Hari Olahraga Nasional (HAORNAS) ke 28 Tahun 2021 yang digelar secara virtual di Gedung Smart Center, Kamis (9/9/2021). Wa...
Baca SelengkapnyaTrenggalek Masuk PPKM Level3, Wabup Syah Harapkan Pembelajaran Tatap Muka Bisa Digelar
69 Pramuka Siaga Garuda Kwartir Ranting Tugu dilantik Wakil Bupati Trenggalek, Syah Muhamad Natanegara di Anjungan Cerdas Bendungan Tugu, Rabu (8/9/2021). Selaku KaKwarcab, Wabup Syah menyebut Gerakan Pramuka Cabang Trenggalek dimasa pandemi ini sedikitnya telah melantik sebanyak 2 ribu Pramuka Siaga Garuda. Pand...
Baca SelengkapnyaWujudkan Transformasi Birokrasi, Pemkab Trenggalek Luncurkan 5 Aplikasi Pelayanan Publik
Pemerintah Kabupaten Trenggalek luncurkan 5 aplikasi pelayanan publik dalam pembinaan pelaksanaan reformasi birokrasi. Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin menyebut peluncuran lima aplikasi ini sebagai wujud transformasi birokrasi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat, Jumat (27/8/2021). Lima aplikasi yang d...
Baca SelengkapnyaLantik 20 Pejabat Fungsional, Wabub Syah Ajak Dukung Sukseskan Program Desa Wisata
Wakil Bupati Trenggalek melantik 20 pejabat fungsional di lingkup Pemerintah Kabupaten Trenggalek. 20 pejabat yang baru dilantik merupakan jabatan fungsional guru dan tenaga kesehatan sebanyak 19 orang dan pejabat fungsional guru ahli utama sejumlah 1 orang, Kamis (26/8/2021). Kepada pejabat fungsional yang baru dil...
Baca SelengkapnyaPanen Raya Bersama Wamentan, Bupati Nur Arifin Ingin Dorong Hilirisasi Porang Dengan Permudah Investasi
Trenggalek panen raya porang, Wakil Menteri Pertanian Republik Indonesia, Harvick Hasnul Qolbi ikuti langsung panen raya ini bersama Bupati Nur Arifin dan jajaran Forkopimda di Desa Jombok Kecamatan Pule, Rabu (25/8/2021). Disela panen raya, Wamentan Harvick mengatakan pentingnya terus meningkatkan hiliris...
Baca SelengkapnyaIngin Pastikan Aman, Bupati Nur Arifin Pimpin Langsung Proses Blasting Bendungan Bagong
Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin bersama Forkopimda meninjau dan memimpin langsung proses peledakan (blasting) tebing dan perbukitan dalam pembangunan Peoyek Strategis Nasional (PSN) Bendungan Bagong, Rabu (25/8/2021). Sempat terhenti dengan adanya penolakan dari sejumlah warga, proses peledakan ini kini mulai ...
Baca SelengkapnyaBupati Nur Arifin Dukung Hilirisasi Pengolahan Porang Di Trenggalek
Mengikuti Focus Group Discussion (FGD) komoditi porang di Smart Center, Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin menyampaikan dukungannya terhadap hilirisasi pengolahan porang di Kabupaten Trenggalek, Selasa (24/8/2021). Bupati Nur Arifin mengatakan, dalam perkembangannya Trenggalek sebagai daerah di selatan Jawa Timur...
Baca SelengkapnyaPemberitahuan Pemberlakuan SE Menkes No. 847 th 2021
Berikut ini surat Beritahuan beserta Dukungan Pemberlakuan SE Menteri Kesehatan NO 847 Tahun 2021 tentang Digitalisai Dokumen Kesehatan Bagi Pengguna Transportasi Udara yang Terintegrasi dengan Aplikasi PeduliLindungi Surat Pemberitahuan Dukungan PemberlakuanSE Menkes NO 847 Tahun 2021 ...
Baca SelengkapnyaPeringati 76 Tahun Kemerdekaan, Ada 17 Titik Bantuan Bedah Rumah di Kabupaten Trenggalek
Sukacita peringatan 76 tahun kemerdekaan Republik Indonesia turut dirasakan oleh masyarakat kurang mampu di Kabupaten Trenggalek. Sebagaimana tema peringatan kemerdekaan tahun ini, Indonesia Tangguh Indonesia Tumbuh. Ada sejumlah 17 titik rumah tidak layak huni yang dibedah berkat kerjasama Pemerintah Kabupaten Tren...
Baca SelengkapnyaHUT Ke-76 RI, Forkopimda Kunjungi Rumah Mursad, Pejuang Anggota LVRI Tertua di Trenggalek
Forum Komunikasi Pimpinan Daerah Trenggalek berkunjung ke rumah Mursad, seorang anggota Legiun Veteran Republik Indonesia (LVRI) warga Kelurahan Kelutan Trenggalek. Kunjungan ini dilakukan dalam rangka silaturahmi sekaligus memperingati Hari Ulang Tahun ke-76 Kemerdekaan Republik Indonesia, (17/8/2021). Sebagai angg...
Baca Selengkapnya