BERITA

PENAWARAN PROGRAM BEASISWA S2 DAN S3 PUSBINDIKLATREN BAPPENAS TAHUN 2020
Dalam rangka meningkatkan kompetensi Pegawai Negeri Sipil (PNS) untuk mendukung sinergi perencanaan pusat dan daerah, Pusat Pembinaan Pendidikan dan Pelatihan Perencana (Pusbindiklatren) Kementerian PPN/Bappenas membuka kesempatan bagi para PNS yang bekerja di: 1. kementerian PPN/Bappenas; 2. ...
Baca Selengkapnya
MALAM PUNCAK HARI JADI KE 825, MASYARAKAT TRENGGALEK DIHIBUR PAGELARAN WAYANG BABAT ALAS WONOMARTO
Malam puncak peringatan Hari Jadi ke 825 Trenggalek, masyarakat dihibur pagelaran wayang semalam suntuk di Alun-alun, Sabtu (31/8). Ribuan masyarakat yang datang dari seluruh penjuru Trenggalek nampak memadati Alun-alun untuk menyaksikan pagelaran yang akan dibawakan oleh dalang kondang Ki Purbo Asmoro dengan lakon...
Baca Selengkapnya
208 JAMAAH HAJI KLOTER 29 TIBA KEMBALI DI TRENGGALEK
Jamaah Haji asal Trenggalek yang tergabung dalam kloter 29 tiba kembali di Kabupaten Trenggalek setelah menjalani ibadah di tanah suci. Jamaah kloter 29 asal Trenggalek yang berjumlah 208 bergerak dari Bandara Juanda menuju Trenggalek dengan menggunakan 5 bus tiba di Stadion Menak Sopal Pukul 20:00, Senin (26/8). P...
Baca Selengkapnya
45 ANGGOTA DPRD TRENGGALEK PERIODE 2019-2024 HARI INI RESMI DILANTIK DI PENDHOPO
45 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Trenggalek hasil Pemilihan Umum 2019 resmi dilantik dan mengucapkan sumpah janji jabatan untuk masa bakti 2019 sampai 2024 di Pendhapa Manggala Praja Nugraha, Senin (26/8). Dalam pelantikan ini, anggota DPRD periode 2019-2024 dari Partai Kebangkitan Bangsa...
Baca Selengkapnya
KEMBANGKAN POTENSI KEPARIWISATAAN, PEMKAB TRENGGALEK JALIN KERJASAMA DENGAN PT. NSI
Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin dengan didampingi Sekretaris Daerah Trenggalek, Ir. Joko Irianto, M.Si, melakukan penandatanganan MOU kesepakatan bersama dengan Direktur Utama PT. Neo Sinergi Indonesia (NSI) Muhammad Rifni tentang pengembangan kepariwisataan di Kabupaten Trenggalek, Sabtu (24/8). Penandatanga...
Baca Selengkapnya
BERLANGSUNG MERIAH, DURENAN EXPO KEMBALI DIGELAR DI TAHUN 2019
Durenan Expo 2019 resmi dibuka oleh Bupati Trenggalek h. Mochamad Nur Arifin. Pengguntingan pita oleh Bupati H. Moch. Nur Arifin beserta Ketua TP-PKK Trenggalek Novita Hardini, SE. menandai gelaran Durenan Expo 2019 resmi berlangsung selama 3 hari kedepan, Jumat (23/8). Dalam laporan Ketua PHBN Kecamatan Durenan, A...
Baca Selengkapnya
Kenang Jasa Pahlawan Rebut Kemerdekaan, Malam Renungan Suci digelar tepat pukul 00:00 17 Agustus 2019
Tepat pukul 00:00, Sabtu 17 Agustus 2019 dilaksanakan Upacara Kehormatan dan Renungan suci di Taman Makam Pahlawan Jarakan Karangsoko dalam rangka memperingati Proklamasi Kemerdekaan ke 74 Republik Indonesia.Upacara kehormatan dan malam renungan suci dipimpin oleh Dandim 0806 Letkol Inf Dodik Novianto, S.Sos selaku ins...
Baca Selengkapnya
Rapat Paripurna Istimewa Mendengarkan Pidato Kenegaraan Presiden dalam rangka HUT Kemerdekaan RI ke 74
Pemerintah Kabupaten Trenggalek bersama DPRD Trenggalek kembali menggelar Rapat Paripurna Istimewa di Ruang Graha Paripurna DPRD Trenggalek, Jumat (16/8). Rapat istimewa kali ini dalam rangka acara mendengarkan pidato kenegaraan peringatan HUT Kemerdekaan RI ke 74 yang disampaikan langsung oleh Presiden Ir.Joko Widodo ...
Baca Selengkapnya
Isi Materi KKN UNS di Karanggandu, Diskominfo Ajak Masyarakat Bijak Gunakan Media Sosial
Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Trenggalek berikan materi sosialisasi pemanfaatan media sosial pada kegiatan Kuliah Kerja Nyata mahasiswa Universitas Negeri Sebelas Maret (UNS) yang berlangsung di Desa Karanggandu Watulimo, Kamis (15/8).Sosialisasi yang bertajuk "Pemanfaatan Media Sosial dalam pembentukan de...
Baca Selengkapnya
BUPATI TRENGGALEK DENGARKAN PANDANGAN UMUM FRAKSI TERHADAP RANPERDA PAPBD 2019
Bupati Trenggalek H. Mochamad Nur Arifin dengarkan Pandangan Umum Fraksi (PU Fraksi) DPRD terhadap Ranperda PAPBD 2019 dalam rapat paripurna yang berlangsung di ruang Graha Paripurna DPRD Trenggalek, Selasa (13/8). Rapat paripurna penyampaian PU Fraksi ini merupakan tindak lanjut daripada rapat paripurna sehari seb...
Baca Selengkapnya