BERITA

images

Gelar Seminar "Making Trenggalek Wow", Pemkab Trenggalek Datangkan Pakar Marketing, Hermawan Kartajaya

berita

02 October 2018

9483

Pakar pemasaran ternama sekaligus Founder and Chairman Markplus.Inc, Hermawan Kartajaya kunjungi Kabupaten Trenggalek, Senin (1/10).  Kunjungan tokoh marketing terkemuka ini adalah dalam rangka memberikan motivasi dalam seminar di Pendhapa yang bertajuk " Making Trenggalek Wow" dalam rangka panduan menghadapi ...

Baca Selengkapnya
images

Upacara Hari Kesaktian Pancasila 2018

berita

02 October 2018

9841

Peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh setiap tanggal 1 Oktober diperingati secara serentak di seluruh wilayah Indonesia,  tak terkecuali di Kabupaten Trenggalek.  Upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila  dilaksanakan di Alun-alun Trenggalek dengan Bupati Trenggalek Dr. H. Emil Elestiant...

Baca Selengkapnya
images

583 PNS Pemkab Trenggalek terima Petikan Keputusan Kenaikan Jenjang Jabatan Fungsional, Kenaikan Pangkat dan SK Pensiun

berita

29 September 2018

245

Pemerintah Kabupaten Trenggalek melalui Badan Kepegawaian Daerah menggelar acara Penyerahan Petikan Surat Keputusan (SK) Jenjang Jabatan Fungsional, Kenaikan Pangkat Periode 1 Oktober 2018 serta SK Pensiun bagi Pegawai Negeri Sipil yang berlangsung di Pendapa Manggala Praja Nugraha. Jumat (28/09).Sebanyak 583 PNS mener...

Baca Selengkapnya
images

Simulasi Satlinmas Tanggap Bencana Ajarkan Langkah Pertama Tatkala Terjadi Bencana

berita

27 September 2018

10231

Simulasi peran Satlinmas dan Masyarakat dalam rangka tanggap bencana yang berlangsung di Lapangan Karangsoko menyedot perhatian publik.  Sinergitas lintas sektor yang digambarkan pada simulasi itu mengajarkan kepada masyarakat luas mengenai tindakan pertama apa saja yang harus dilakukan masyarakat dikala terjadi s...

Baca Selengkapnya
images

Satpol PP Provinsi Jawa Timur Gelar Simulasi Peran Kesiapsiagaan Linmas Dalam Tanggap Bencana

berita

27 September 2018

10375

Tingkatkan pemahaman penanganan bencana, Satuan Polisi Pamong Praja Provinsi Jawa Timur gelar "Simulasi Peningkatan Peran dan Kesiapsiagaan Bencana Satlinmas dan Masyarakat Terhadap Bencana".   Simulasi yang berlangsung di Lapangan Desa Karangsoko ini melibatkan 200 orang anggota Satlinmas di Kabupaten Trengg...

Baca Selengkapnya
images
images

DPRD Sahkan Raperda Perubahan APBD 2018 menjadi Perda

berita

27 September 2018

10627

Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Kabupaten Trenggalek tahun 2018 akhirnya disahkan melalui rapat paripurna yang dipimpin Ketua DPRD Trenggek, H Samsul Anam, SH, MM, M.Hum di Ruang Graha Paripurna, Rabu (26/9). Pembahasan panjang mengenai PAPBD ini bukan tanpa sebab, mengingat ada beberapa kejadia...

Baca Selengkapnya
images

Fasilitasi Pencari Kerja, Disperinaker Kembali Gelar Trenggalek Job Fair di Tahun 2018

berita

27 September 2018

10647

Sediakan 1500 lowongan, Trenggalek Job Fair 2018 yang diadakan oleh Dinas Perindustrian dan Tenaga Kerja Kabupaten Trenggalek diserbu ribuan pencari kerja dari dan luar Trenggalek, Rabu (26/9).  Bursa kerja yang berlangsung 2 hari di Hotel Hayam Wuruk ini sedari pagi sudah dipadati para pencari kerja, baik dari...

Baca Selengkapnya
images

Kampanyekan B2SA, Pemkab Trenggalek Gelar Lomba Cipta Menu 2018

berita

26 September 2018

9435

Dinas Pertanian dan Pangan Kabupaten Trenggalek bersama Tim Penggerak PKK se Kabupaten Trenggalek gelar Lomba Cipta Menu 2018 di Gedung Serbaguna, Kelutan Trenggalek, Selasa (25/9).  Perwakilan dari 14 TP PKK yang jadi peserta sajikan menu andalan dengan bahan pangan selain beras untuk berebut menjadi juara I ...

Baca Selengkapnya
images

Ketua TP PKK Trenggalek : Manfaatkan Sumber Bahan Pangan Lokal Non Beras

berita

26 September 2018

9707

Hadiri dan buka Lomba Cipta Menu (LCM) Kabupaten Trenggalek 2018 di gedung Serbaguna, Ketua Tim Penggerak PKK Kabupaten Trenggalek Arumi Bachsin harapkan seluruh peserta bisa ajarkan masyarakat Trenggalek manfaatkan bahan pangan lokal sumber karbohidrat selain beras, Selasa (25/9).  Pangan yang menjadi sumber...

Baca Selengkapnya