BERITA
Wakil Bupati Trenggalek Moch. Arifin Kukuhkan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka Tahun 2018
Upacara Pengukuhan Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kabupaten Trenggalek berlangsung khidmat. Sedikitnya 70 orang anggota Paskibraka secara resmi dikukuhkan oleh Wakil Bupati Moch. Arifin. Selasa Malam (14/08). Putra putri terpilih ini dikukuhkan setelah melewati tahap pembinaan dan latihan yang ber...
Baca Selengkapnyasung Fragmen Bertema Persatuan, KIM Sumber Rejeki Trenggalek Berhasil Sabet Juara III Grup C LCCK Tingkat Jawa Timur
Tampil gemilang di grup unggulan Lomba Cerdik Cermat Komunikatif tingkat Provinsi Jawa Timur, Kelompok Informasi Masyarakat (KIM) Sumber Rejeki Trenggalek sukses menyabet Juara III Grup C setelah Surabaya dan Bojonegoro, Selasa (14/8). Dengan usaha dan berlatih keras, KIM binaan Dinas Komunikasi dan Informatika...
Baca SelengkapnyaBarang Daur Ulang Pikat Penonton Trenggalek Pop Culture 2018
Kemeriahan peringatan Hari Kemerdekaan RI ke 73 dan Hari Jadi Trenggalek ke 824 masih terus berlanjut. Usai sehari sebelumnya sukses adakan ethnic carnival, esoknya Trenggalek Pop Culture 2018 sukses diselenggarakan Pemkab Trenggalek demi manjakan masyarakatnya. Ada yang berbeda dari penyelengga...
Baca SelengkapnyaLestarikan Budaya Lokal, Ethnic Carnival 2018 Diwarnai Puluhan Permainan Khas Trenggalek
Ethnic Carnival atau yang lebih akrab dengan pawai kesenian budaya berlangsung sangat meriah. Di sepanjang rute event yang diselenggarakan khusus untuk memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 73 ini langsung diserbu ratusan ribu mata penonton yang datang dari seluruh penjuru Trenggalek, Sabtu (11/8). Tahun i...
Baca SelengkapnyaDrs.Pariyo Dilantik Bupati Menjadi Pj.Sekda Trenggalek
Drs.Pariyo yang selama ini menjabat sebagai Kepala Badan Kepegawaian Daerah (BKD) dilantik Bupati Trenggalek Dr.Emil Elestianto Dardak, M.Sc menjadi Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Trenggalek di gedung Bhawarasa Lt.2 , Rabu (8/8). Pelantikan dan pengambilan sumpah sengaja segera dilakukan Bupati menginga...
Baca SelengkapnyaGerak Jalan SD Meriahkan Peringatan Hari Kemerdekaan RI ke-73 di Trenggalek
Dalam rangka memeriahkan peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia ke-73, Pemerintah Kabupaten Trenggalek melalui Dinas Pendidikan Pemuda dan Olahraga (Disdikpora) selenggarakan lomba gerak jalan tingkat SD, SMP, SMA / Umum yang terbagi selama 3 hari berturut-turut mulai Selasa 7 Agustus hingga Kamis 9 Agustus...
Baca SelengkapnyaPENETAPAN LOKASI PEMBANGUNAN PELABUHAN PRIGI DESA TASIK MADU KECAMATAN WATULIMO KABUPATEN TRENGGALEK PROVINSI JAWA TIMUR
Download Link DisiniDownload Peta Disni...
Baca SelengkapnyaBupati Lantik 127 Pejabat Eselon IV dan V
Bupati Trenggalek Dr.Emil Elestianto Dardak, M.Sc lakukan pengambilan sumpah kepada 127 pejabat eselon V dan eselon IV lingkungan Pemerintah Kabupaten Trenggalek, Selasa (31/7). Pengambilan sumpah jabatan berlangsung di Pendhapa Manggala Praja Nugraha serta disaksikan oleh Inspektur dan Kepala Badan Kepegawai...
Baca SelengkapnyaKloter Pertama Jamaah Calon Haji diberangkatkan Bupati dan Wakil Bupati
Labaikallah humma labaik, kloter pertama jamaah calon haji sejumlah 2 rombongan bus resmi diberangkatkan dari Pendhapa Manggala Praja Nugraha oleh Bupati Trenggalek Dr.Emil Elestianto Dardak, M.Sc bersama Wakil Bupati Trenggalek H.Moch Nur Arifin tepat pada pukul 02.00 dini hari, Kamis (2/8). Sebelum membera...
Baca SelengkapnyaBupati Trenggalek Emil Dardak Lantik 44 Pejabat, Dua Diantaranya Jabatan Pimpinan Tinggi.
Hal yang tak biasa terjadi saat pengambilan sumpah dan pelantikan Pejabat Pimpinan Tinggi dan Administrasi di lingkup Pemerintah Kabupaten Trenggalek tahun ini, pasalnya para pejabat baru ini rela berdiri tegap sepanjang jalannya acara demi menerima amanah tugas barunya sebagai abdi Negara. Pada kesempatan ini B...
Baca Selengkapnya