BERITA

Pemkab Trenggalek Gelar Upacara Peringatan Hari Santri Nasional 2022
Memperingati Hari Santri Nasional Tahun 2021, Pemerintah Kabupaten Trenggalek menggelar upacara di halaman Pendhapa Manggala Praja Nugraha, Jumat (22/10/2021). Meskipun dibawah guyuran air hujan namun segenap pasukan upacara tetap semangat mengikuti seluruh rangkaian upacara peringatan Hari Santri Nasional. Wakil...
Baca Selengkapnya
Bupati Tandatangani MoU, Sejumlah Lulusan PKN STAN Tahun Ini Bakal Bergabung Dengan Pemkab Trenggalek
Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin menandatangani nota kesepahaman antara Pemerintah Kabupaten Trenggalek dengan Kementerian Keuangan tentang penempatan lulusan Politeknik Keuangan Negara STAN (PKN STAN) tahun 2021, Kamis (21/10/2021). Dengan nota kesepahaman ini, nantinya penempatan sejumlah lulusan PKN STAN tah...
Baca Selengkapnya
Kampanye GERMAS Dalam Peringatan Hari Santri Nasional Wabub Syah : Kebersihan Harus Dimulai Dari Hati
Peringatan Hari Santri Nasional Tahun 2021 juga dimanfaatkan oleh Pemerintah Kabupaten Trenggalek guna mengkampanyekan Gerakan Masyarakat Hidup Sehat. Wakil Bupati Trenggalek, Syah Muhamad Natanegara membuka secara langsung kegiatan ini di Pendhapa Manggala Praja Nugraha sekaligus memberikan dorongan semangat memakn...
Baca Selengkapnya
Pengumuman Hasil Uji Kelayakan dan Kepatutan (UKK) Calon Dewan Komisaris PT. Jwalita Energi Trenggalek (Perseroda)
Silahkan Download di link dibawah ini: Link Download ...
Baca Selengkapnya
Pengumuman Hasil UKK Calon Direksi PT. Jwalita Energi Trenggalek (Perseroda)
Untuk lebih jelasnya bisa Download di link berikut: Link Donwload ...
Baca Selengkapnya
Pemkab Trenggalek Sosialisasikan Standrt Layanan Informasi Publik (SLIP) Tingkat Desa
Dalam rangka mendukung serta mewujudkan keterbukaan informasi publik hingga ke tingkat Desa. Pemerintah Kabupaten Trenggalek melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinas Kominfo) menggelar sosialisasi tentang Standar Layanan Informasi Publik (SLIP) Desa yang berlangsung di Hotel Bukit Jaas Permai. Senin, (18/1...
Baca Selengkapnya
Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi Calon Dewan Komisaris PT. Juwalita Energi Trenggalek (Perseroda)
Untuk Informasi lebih lengkap bisa di Download di Link bawah ini: Link Download ...
Baca Selengkapnya
Dorong Penguatan Layanan Berbasis Elektronik, Pemkab Trenggalek Susun Arsitektur SPBE
Pemerintah Kabupaten Trenggalek terus berupaya meningkatkan kualitas dan kemudahan pelayanan kepada masyarakat melalui penyelenggaraan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE). Guna mewujudkan hal tersebut, Dinas Kominfo Trenggalek mulai melakukan penyusunan Arsitektur SPBE bersama seluruh OPD, Pemerintah Keca...
Baca Selengkapnya
Melalui Kebijakan dan Sistem OSS RBA, Pemkab Trenggalek Terus Dorong Penguatan dan Kemudahan Investasi
Membuka Sosialisasi Kebijakan Penanaman Modal, Kemitraan dan Online Single Submission Risk Based Approach (OSS-RBA) di Hotel Bukit Jaas Permai, Bupati Trenggalek Mochamad Nur Arifin menyebut iklim investasi di Trenggalek cukup tangguh meskipun dimasa pandemi covid-19, Kamis (14/10/2021). Bupati Nur Arifin menuturkan...
Baca Selengkapnya
Pengumuman Perpanjang Seleksi Calon Dewan Komisaris PT. Jwalita Energi Trenggalek (Perseroda)
Berikut pengumuman perpanjangan seleksi calon dewan komisaris PT. Jwalita Energi Trenggalek (Perseroda). Untuk Lebih lanjutnya bisa di lihat pada link dibawah: Link Download ...
Baca Selengkapnya